Selasa, 29 November 2011

Program Unggulan SDIT Nahwa Nur

1. Program Tahsin Tahfizh
Metode yang digunakan dimaksudkan agar siswa dapat menghafal surat-surat dalam Al-Qur'an dengan senang (fun). Tahfizh dimulai dengan dari Juz 30. Dalam pengajarannya ini guru menggunakan alat audio dan games agar anak tidak bosan.

2. Program Lingua/Bahasa Asing
Siswa dibiasakan berkomunikasi dengan bahasa Inggris dan Arab dengan cara guru langsung mengajak siswa langsung berkomunikasi dengan bahasa asing tersebut dalam kegiatan di sekolah.

3. Program Komputer
Perkembangan Teknologi Informasi (IT) yang begitu pesat memungkinkan siswa untuk memanfaatkannya sebagai media pembelajaran di sekolah. Siswa diharapkan dapat membaca dan membalas surat (email), mengambil gambar-gambar dan bahan pelajaran (Browsing & Download) via internet.

2 komentar:

  1. Assalamualaikum, apakah nahwanur akan membuat SMPIT atau MTs Boarding School dengan program unggulan Tahfiz Quran? Kapan direalisasikan?

    BalasHapus
  2. Assalamualaikum, apakah nahwanur akan membuat SMPIT atau MTs Boarding School dengan program unggulan Tahfiz Quran? Kapan direalisasikan?

    BalasHapus